Kabar Journalist

Home / TNI/POLRI

Kamis, 30 November 2023 - 21:19 WIB

Kunjungan kerja Dandim 0607/Kota Sukabumi dan Ketua Persit KCK. Cab. XVII Dim 0607/Kota Sukabumi ke Koramil 0607-09 / Cisaat.

Kabarjournalist.com – Bertempat di Makoramil 0607-09 / Cisaat, alamat jalan raya Rambay Desa Sukamanah Kec. Cisaat Kab. Sukabumi telah dilaksanakan Kunjungan kerja Letkol Inf Yudhi Hariyanto, S.Hub.Int., (Dandim 0607/Kota Sukabumi) beserta Ibu Dema Maretania Yudhi Haryanto, (Ketua Persit Kck Cabang XVII Dim 0607/Kota Sukabumi).(Kamis,30/11/2023).

Kunjungan kerja ini dalam rangka Pengarahan dan Tatap Muka kepada seluruh Anggota dan Persit Koramil 0607-09/ Cisaat dan Silaturahmi. Dandim dan ibu ketua Persit dalam kunjungannya di dampingi Kapten Inf Didik ( Pasi intel Dim 0607/Kota Sukabumi)dan Letda Inf Soma ( Pasandi Kodim /0607 Kota Sukabumi )

Baca Juga  Kodim 0607/ Kota Sukabumi Gelar LKBB Piala Panglima TNI dan Dandim Cup II.

Kedatangan Rombongan Dandim di sambut langsung oleh Kapten Chb Eddy Rosana (Danramil 0709 /Cisaat),Drs Yudi (Camat Cisaat), Akp Yantoro Sudianto SH MH (Kapolsek cisaat) ,Dra. Darsih (Sekmat Cisaat), Iptu Duduh abdurahman (Panit binmas),
Ipda Riad riyad (Panit 1 Samapta),
Bpk Hery Mulyana (ketua DPC KB FKPPI Sukabumi), Seluruh Anggota dan Persit Koramil 0607 – 09/Cisaat,Anggota Polsek Cisaat, juga anggota FKPPI Cisaat.

Letkol Inf Yudhi Hariyanto, S.Hub.Int., Dandim 0607/Kota Sukabumi beserta Ibu Dema Maretania Ketua Persit Candra Kirana Cabang XVII Dim 0607/Kota memberikan pengarahan kepada Para Anggota dan Ibu persit
“Pengarahan saya relatif sama dalam memberikan arahan, Laksanakan tugas dengan baik, wangsit jujur berwibawa silakan dikembangkan.

Baca Juga  Dandim 0607/Kota Sukabumi Ikut Penanaman 10 juta pohon serentak di seluruh Indonesia.

Tugas pokok bapak- bapak sudah berjalan dengan baik, Kedepan banyak kegiatan dan tugas dari pimpinan atas kita laksanakan dengan sebaik baiknya.
Sebagai antisipasi disitu ada netralitas dan pedomani buku saku netralitas saat Babinsa dilapangan, dan dalam pelaksanaan tugas laksanakan dengan baik,benar dan iklas.
Semua tugas harus dilaporkan, jaga kesehatan serta jaga Makanan
Semua tugas itu ada resikonya. Namun pasti ada solusinya.
Seorang ibu Persit jangan lupa tugasnya seorang istri walaupun bekerja, anak anaknya harus diperhatikan,silakan segala sesuatu dalam kehidupan berkeluarga selalu di pikirkan.

Baca Juga  Usai Upacara Pelepasan, Pengurus PP Polri Cabang Kota Sukabumi Sambut Rekannya di Depan Gerbang Mapolres Sukabumi Kota

Kedepan akan ada tahun politik kita netral. kecuali ibu ibu silakan mencoblos sesuai pilihan dan saya tidak mengarahkan .
Harus Bijak dalam bersosmed tidak usah berkomentar.

Sekarang musim Hujan utamakan Keselamatan dan keamanan Pesan,” Dandim.

Share :

Baca Juga

Hukum

Kerjasama BP3N DPD Jabar Bersama DMI Kota Sukabumi ” Masjid Bersinar “

Sukabumi

Mitigasi Bencana, Forkopimda Kota Sukabumi Bersihkan Sampah di Bantaran Sungai Cimandiri

TNI/POLRI

Cegah Kenakalan Remaja, Kejahatan Jalanan, Premanisme dan Penyakit Masyarakat, Polres Sukabumi Gelar Operasi Bina Kusuma 2023.

Nasional

Soal Gangguan LRT, Presiden Jokowi: Kekurangan akan Kita Evaluasi dan Perbaiki

Jawa Barat

OKP GM FKPPI Sukabumi Jenguk Orang Tua Pimpinan Redaksi Kabar Journalist di RSUD Syamsudin SH.Terima Kasih !!

Sukabumi

SIAGA NATARU 2022/2023 LAPAS WARUNGKIARA ADAKAN OPERASI GABUNGAN DENGAN APH

Hukum

Terjadi Laka Lantas Kendaraan Pick-up dan Sepeda Motor di Cisaat , Ini Kronologinya !!

Sukabumi

INI NAMA WARGA DAN KADUS PEMENANG UMROH GEBYAR SIPENYU BAPENDA KAB. SUKABUMI