Kabar Journalist

Home / Sukabumi / TNI/POLRI

Kamis, 11 Mei 2023 - 15:21 WIB

Tingkatkan Kemampuan, Puluhan Polisi di Kota Sukabumi Pelajari Fungsi Teknis Kepolsian

Kabarjournalist.com – Kota Sukabumi – Puluhan personel Polres Kota Sukabumi mengikuti edukasi bidang Reserse Kriminal yang diberikan Sat Reskrim Polres Kota Sukabumi di aula Graha Rekonfu Polres Kota Sukabumi, Kamis (11/5/2023).

Kegiatan tersebut diselenggarakan dalam rangka implementasi program unggulan Kapolres Kota Sukabumi, AKBP Ari Setyawan Wibowo yaitu program Polisi Belajar.

Baca Juga  Pembukaan Festival Pencak silat Seni tradisi terbuka " Dandim 0607/Kota Sukabumi CUP IV 2023"

Kegiatan yang diikuti oleh seluruh pejabat utama, Kapolsek dan Kanit Reskrim Polsek Jajaran tersebut dibuka secara langsung oleh Kapolres Kota Sukabumi, AKBP Ari Setyawan Wibowo.

Dalam sambutannya, Ari menyebut program Polisi Belajar dilakukan untuk meningkatkan kemampuan personel Polri di bidan ilmu Kepolsian.

“Hari ini adalah hari pertama melaksanakan program saya yaitu program Polisi Belajar yang merupakan penjabaran dari proga bapak Kapolri di program Presisi untuk mewujudkan SDM yang unggul salah satunya dengan belajar,” ujar Ari saat membuka kegiatan.

Baca Juga  Gelar Rakor Lintas Sektoral, Ini Strategi Polres Sukabumi Kota Amankan Pemilu 2024

“Saat ini kita perkuat di internal terlebih dahulu dan seiring berjalannya waktu bisa kita kembangkan dengan menghadirkan pihak eksternal untuk menambah wawasan kita,” lanjutnya.

Diketahui, program Polisi Belajar merupakan salah satu program unggulan dari 7 program unggulan Kapolres Kota Sukabumi untuk meningkatkan kemampuan dan pengetahuan ilmu Kepolisian bagi personel Polres Kota Sukabumi meliputi fungsi Reskrim, fungsi Intelkam, fungsi Lalulintas dan fungsi Kepolisian lainnya.

Baca Juga  Ngariung Bareng Pensiunan Polri, Kapolres Sukabumi Kota Sampaikan Program Unggulan

Share :

Baca Juga

Nasional

Entrepreneurs Embrace In-House Fitness

Pendidikan

Kepala Sekolah SMPN 1 Lengkong Tepis Dugaan Terkait Pemotongan Dana PIP

Hukum

Rapat Konsolidasi Kepala Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan se-Jawa Barat di Lapas Kelas IIB Warungkiara

sosial

MENYAMBUT HARI BHAKTI PEMASYARAKATAN KE-59 LAPAS WARUNGKIARA LAKSANAKAN KEGIATAN DONOR DARAH

TNI/POLRI

Lanal Dumai Turut Serta Sukseskan Pembukaan Festival Mancing di Laut Dumai Tahun 2023

TNI/POLRI

Polsek Ciemas Polres Sukabumi bagikan Takjil kepada Masyarakat dan Pengendara Motor

Hukum

Anak Asuh BNN Pusat, Pelantikan Ketua BP3N Jawa Barat Berjalan Khidmat, Yanto Gunawan Ajak Masyarakat Untuk Tolak Narkoba

Infrastruktur

Aksi Mitigasi Aliran Sungai Cisuda Kepala Balai UPTD WS CISARENO “Turun Gunung”