Kabar Journalist

Home / pemerintahan / sosial / Sukabumi

Sabtu, 15 April 2023 - 21:46 WIB

Bubos 7, Diskominfo Kab Sukabumi Berbagi Cinta, Berkah Dan Kasih Bersama Santri Ponpes Al-barokah

Buka Bersama on the street (Bubos) ke 7 agendanya digelar di 27 kabupaten/kota di Jabar secara serentak, pada 15 April 2023, berbeda dengan sebelumnya Bubos Ke 7 bertema “Bertasbih” atau Berbagi Cinta, Berkah dan Kasih yang mendorong berbagi untuk sesama

Jumat (14/4/2023) Dinas Komunikasi Informatika dan Persandian Kab. Sukabumi turut mendukung dan memeriahkan Bubos 7 dengan berbagi rantang cinta di pondok pesantren Al Barokah Cikembang.

Baca Juga  SUKABUMI EXPO 2024, PERLUAS POTENSI INVESTASI UNTUK KESEJAHTERAAN MASYARAKAT

Walau ditengah gerimis, suasana berbagu rantang cinta tersebut berlangsung akrab dan ceria. Hadir para santriwan dan santriwati didampingi para pengasuh.

Menurut Kadis Kominfo, Eka Nandang Nugraha moment berbagi ini tentu bagian dari membangun kebersamaan dan pola komunikasi yang baik dengan masyarakat.

“Sebagaiman tema Bubos 7 berbagi cinta, berkah, dan kasih dimana berbagi sesama peduli lingkungan sekitar akan lebih diprioritaskan” ungkapnya.

Baca Juga  Takut Diketahui Telah Mencuri , Diduga Pelaku Lakukan Penganiayaan dan Penusukkan Korbannya Menggunakan Senjata Tajam

Perwakilan Ponpes Albarokah H. Sanggong mengapresiasi peran aktif Diskominfo dalam mendukung Bubos 7.

“Tentu kami sangat berterimakasih, diskominfo sukabumi sudah menyalurkan kepeduliannya dengan santri kami, semoga menjadi langkah menguatkan silaturahmi dan menguatkan sinergi untuk sukabumi” terangnya.

Sebagi informasi Bubos 7 tidak ada acara buka puasa bersama tetapi lebih memotivasi dan menggerakkan masyarakat untuk saling peduli dan yang berkelabihan bisa saling berbagai satu sama lain.

Baca Juga  Pembukaan Porseni Guru Ke-15 Kab. Sukabumi: "guna Tercapainya Sdm Unggul Menuju Sukabumi Maju"

Share :

Baca Juga

Bisnis

Dampingi Pangkostrad Panen Jagung, Wabup Berharap Kab Sukabumi Menunjang Ketahanan Pangan Nasional

pemerintahan

LETAKAN BATU PERTAMA PERUMAHAN PESONA CIGUNUNG 2, BUPATI INGATKAN TERSEDIANYA SUMUR RESAPAN DAN RTH

pemerintahan

Penjabat Wali Kota Sukabumi Intensifkan Semangat Kolaborasi dan Kerja Sama

Sukabumi

“TALKSHOW KESEHATAN” RCL FM SUKABUMI, MEMPERINGATI HARI GIZI NASIONAL

Nasional

Presiden Jokowi Minta Menkominfo Budi Arie Setiadi Utamakan Penyelesaian BTS

Sukabumi

Kapolres Sukabumi Kota Hadiri Syukuran HUT Persatuan Purnawirawan Polri Ke -24

Jawa Barat

Musrenbang Tidak Diundang, Karang Taruna Kecamatan Citamiang Lakukan Audensi !!

Sukabumi

Polres Sukabumi Kota Sukses Amankan Konser Musik Iwan Fals, Puluhan Ribu Fans OI Padati Setukpa