Kabar Journalist

Home / Peristiwa / Sukabumi / TNI/POLRI

Selasa, 11 Juli 2023 - 16:22 WIB

Ditemukan Sesosok Mayat di Jembatan Merah Kadudampit Diduga Bunuh Diri

Kabarjournalist.com – Kapolsek Kadudampit, Iptu Awan Kurniawan, membenarkan adanya kejadian penemuan sesosok mayat di bawah Jembatan Merah , Cinumpang, Kampung Pasir Tugu RT.33/11 , Desa Sukamaju,Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi. Selasa, 11/07/2023, sekira pukul. 11.00 Wib

Awan menerangkan bahwa Ia mendapat laporan dari masyarakat terkait penemuan sesosok mayat yang diketahui seorang laki-laki, bernama Abdul Majid, (43), beralamat Kp.Sumur No.7 RT.11/10 Kelurahan Klender, Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur.

Baca Juga  Utamakan Keselamatan Pengguna Jalan, Aksi Polantas Sukabumi Kejar Truk Ugal-ugalan

Menurut keterangan yang diperoleh dari para saksi mata yang mengetahui hal tersebut dan didapatkan informasi bahwa diduga bunuh diri.

” Ya ,benar, telah ditemukan korban mayat seorang laki-laki yang diduga bunuh diri dengan cara melompat dari atas jembatan cinumpang,” j las Awan kepada kabarjournalist.com

Dari keterangan saksi bahwa lelaki tersebut bunuh diri dengan meloncat dari jembatan.

Baca Juga  Sebuah Rumah Gubuk Bilik Porak Poranda di Kampung Lemburhuma Kebonpedes. Polisi Temukan Selongsong Petasan di TKP

“Menurut saksi korban sebelumnya mondar- mandir di jembatan dan langsung loncat dari jembatan, korban meninggal dunia di TKP dan selanjutnya dibawa ke RS Syamsudin SH Kota Sukabumi,” ucapnya

Red /Jo

Jurnalis : Mahmud Yunus

Share :

Baca Juga

sosial

Kodim 0607/ Kota Sukabumi Berikan Santunan kepada Veteran dan Anak Yatim

pemerintahan

Wali Kota Sukabumi Lantik Direktur Perumda Air Minum Tirta Bumi Wibawa

TNI/POLRI

Dandim 0607/Kota Sukabumi ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Lodaya Tahun 2024 dan Pencanangan Aksi Keselamatan Jalan Tingkat Polres Sukabumi Kota.

TNI/POLRI

Sediakan Mudik Gratis, Polres Sukabumi Kota Berangkatkan Puluhan Warga ke Cirebon

Bisnis

Bantu Kaum Dhuafa dan UMKM, PSMTI dan 4 Perkumpulan Tionghoa Kota Sukabumi Resmikan “Nasi Kuning Babah Alun” oleh Sang Penggagas !

Sukabumi

Gunakan Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi , Belasan Motor di Sukabumi Diamankan Polisi

Jawa Barat

Mengenal Penyakit Autoimun, Apa Saja Bahayanya? Segera Periksakan Kesehatan di Prodia !!

Bisnis

Manfaatkan Lahan dan Berdayakan Warga Binaannya. Kalapas Kelas II B Warungkiara Terus Lakukan Inovasi dan Berkolaborasi Dengan Pemerintah Daerah.