Kabar Journalist

Home / Sukabumi / TNI/POLRI

Senin, 17 Maret 2025 - 19:14 WIB

Kasdim 0607/Kota Sukabumi Bacakan amanat Pangdam III/Siliwangi

Kabarjournalist.com – Upacara 17 san bulan Maret 2025 yang digelar di lapangan makodim 0607/ Kota Sukabumi Jalan R.A.Kosasih Ngaweng, Sukaraja, Kab.Sukabumi( Senin,17/03/2025).

Komandan Kodim 0607/Kota Sukabumi yang diwakili Kasdim Mayor Inf. Hendra Bagus Arioko, selaku inspektur upacara membacakan amanat Pangdam III/Siliwangi.

Pangdam ,”menekankan pentingnya profesionalisme prajurit dan kepedulian terhadap masyarakat, khususnya dalam menghadapi bencana alam yang terus terjadi di Jawa Barat.

Baca Juga  Pangdam III/Siliwangi: Pesta Rakyat Untuk Tingkatan Perekonomian Wilayah

Pangdam III/Siliwangi juga mengucapkan selamat menjalankan ibadah puasa Ramadan 1446 H kepada seluruh prajurit dan PNS, serta mengajak untuk meningkatkan keimanan dan ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Selain itu, juga menyoroti kesiapan operasional satuan, optimalisasi penggunaan alat utama, serta dukungan terhadap program ketahanan pangan dan Makan Bergizi Gratis (MBG).

Dalam rangka menyambut Idul Fitri, Pangdam menekankan pentingnya sinergi dengan berbagai pihak untuk memastikan kelancaran arus mudik dan balik.

Baca Juga  Menghadiri Milad MUI Kota Sukabumi ke-48, Dandim 0607/Kota Sukabumi Berikan Penghargaan Kepada Kader Aktif MUI

Ia juga mengingatkan prajurit untuk mencegah pelanggaran, mengawasi penggunaan sumber daya, serta membina putra-putri mereka agar siap menjadi generasi penerus TNI.

Upacara ini menjadi momentum bagi prajurit dan PNS Kodam III/Siliwangi untuk terus meningkatkan dedikasi dan pengabdian kepada bangsa dan negara,”Pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Bisnis

Raker Tahun 2022 , PWI Kota Bandung Bahas Upaya Meningkatkan Kinerja Profesi.

Politik

Perkuat Sinergitas, Polres Sukabumi Kota Terima Kunjungan Bawaslu

pemerintahan

Kapolres Sukabumi Kota Hadiri MTQ XLII Tingkat Kota Sukabumi

TNI/POLRI

Pangdam III/Siliwangi Resmi Dijabat Mayjen TNI Erwin Djatniko

Budaya

Polemik Pantai Sanggrawayang Cibutun Sukabumi, Polres Sukabumi Gelar Mediasi

Sukabumi

Cegah Kenakalan di Lingkungan Pelajar, Polres Sukabumi Kota Gencarkan Program Police Goes to School

pemerintahan

Wali Kota Sukabumi Tanggapi Pemandangan Umum Fraksi atas Reperda Pajak dan Retribusi Daerah

TNI/POLRI

Kapolsek Periksa Identitas Pribadi Anggota dan Tampangnya.