Kabar Journalist

Home / TNI/POLRI

Sabtu, 18 Mei 2024 - 18:35 WIB

TARGETKAN CAPAI WBK TAHUN INI, LAPAS WARUNGKIARA DAPAT PENGUATAN DARI INSPEKTUR WILAYAH II INSPEKTORAT JENDERAL

Kabarjournalist.com – Warungkiara – Inspektur Wilayah II Inspektorat Jenderal Kemenkumham beri penguatan kepada petugas Lapas Warungkiara, dan UPT SUCI RAYA, Sabtu (18/05/2024).

Inspektur Wilayah II, Lilik Sujandi, memberikan penguatan secara langsung kepada seluruh tim kerja Zona Integritas Lapas Warungkiara dan perwakilan dari Unit Pelaksana Teknis se – SUCI RAYA.

Diawal acara, Kalapas Warungkiara, Irfan, mengucapkan terima kasih kepada inspektur Wilayah II telah berkenan memberikan penguatan agar target WBK Lapas Warungkiara tercapai Tahun ini.

Baca Juga  Kunjungan Kepala BNNK Sukabumi ke Lapas Warungkiara dalam rangka Konseling dan Pemberian Motivasi bagi WBP Peserta Rehabilitasi Sosial

Dalam paparannya, Inspektur Wilayah II kemenkumham menjelaskan hal-hal yang harus menjadi perhatian penting dalam membangun UPT yang berintegritas.

“Seluruh pegawai harus mengerti terlebih dahulu apa itu WBK, dan Lapas Warungkiara serta beberapa UPT di Sukabumi dan Cianjur sudah menunjukan kemajuan sehingga bisa mencapai proses desk evaluasi kemarin” Ucap Lilik.

“Setelah melalui proses desk evaluasi, setiap UPT harus mempertahankan Pelayanan yang baik ke masyarakat dan melaksanakan 3 point, yaitu melaksanakan penegakan integritas, melakukan tata kelola yang baik, dan terakhir melalukan pelayanan publik yang memuaskan” Lanjut Lilik.

Baca Juga  Danramil 0607-13/Cicurug Dampingi Dir Bela Negara Tinjau Balai Diklat Bela Negara di Purwasari

“Semoga UPT di Sukabumi dan Cianjur tetap bisa memberikan pelayanan publik yang baik sehingga predikat WBK bisa diraih tahun ini” Tutup Lilik.

Share :

Baca Juga

Jawa Barat

Gedung Unit Transfusi Darah (UTD) PMI Kab.Sukabumi Diresmikan Bupati.

pemerintahan

Ribuan Botol Mihol dan Ratusan Knalpot Brong di Kota Sukabumi Dihancurkan

Peristiwa

Satpol Airud Polres Sukabumi Kerahkan 2 Kapal Patroli untuk Pencarian Korban Hilang di Pantai Pelabuhan Ratu

TNI/POLRI

Sasaran Non Fisik TMMD ke 119 Kodim 0607/ Kota Sukabumi Berikan Wawasan Kebangsaan Bela Negara

Sukabumi

Kodim 0607/ Kota Sukabumi Gelar Upacara Ziarah Nasional Peringatan HUT TNI Ke-79

pemerintahan

Polsek Lembursitu Laksanakan Patroli , Jaga Kondusifitas di Wilayah Hukumnya.

Hukum

Sidang Lanjutan Dugaan Kasus Penipuan dan Penggelapan Mantan Ketua DPRD Jabar. Penasehat Hukum Bacakan Pledoi Terdakwa.

TNI/POLRI

Pangdam III/Siliwangi Resmi Dijabat Mayjen TNI Erwin Djatniko