Kabar Journalist

Home / Hukum / Jawa Barat / Sukabumi

Jumat, 22 September 2023 - 14:34 WIB

Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Gelar Sosialisasi Dokumen Keimigrasian

Kabarjournalist.com – Dibawah arahan Kakanwil Jawa Barat Kemenkumham, R. Andika, Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi menggelar Sosialisasi terkait Dokumen Keimigrasian yang dilaksanakan di Balcony Hotel Kota Sukabumi. Jumat,( 22/09/2023).

Kegiatan ini diikuti oleh Plh. Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi dan jajarannya serta para peserta yang terdiri dari unsur yang berasal dari perwakilan Pondok Pesantren yang berada di wilayah Kota Sukabumi dan Kabupaten Sukabumi.

Baca Juga  Alokasi dan Stok Pupuk Subsidi di Kabupaten Sukabumi Melimpah

Pada kegiatan ini selaku Narasumber , Ahsan Harlan Adhitama,SH, mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan Sosialisasi terkait Dokumen Keimigrasian.

“Dokumen Keimigrasian termasuk didalamnya terkait pengajuan paspor secara online, layanan eazy paspor sebagai salah satu fasilitas yang dapat diberikan dengan kondisi tertentu dan informasi yang lain sebagainya yang berkaitan dengan DPRI ,” jelas Ahsan kepada Kabarjournalist.com.

Baca Juga  Apel Pagi di Lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi

Selanjutnya kegiatan dilanjutkan dengan tanya jawab, dan diakhiri dengan menyanyikan lagu Bagimu Negeri.
Kegiatan Sosialisasi Dokumen Keimigrasian Bagi Warga Negara Indonesia ini berjalan dengan lancar dan sukses

Red/Jo Sofyan

Share :

Baca Juga

Sukabumi

Perayaan HUT RI Ke-79, Komunitas LCS Gelar Acara Upacara Penghormatan Bendera di Perkebunan Selabintana

Bisnis

PBB Merupakan Salah Satu Upaya untuk Kemandirian Keuangan Pemerintah Daerah

Sukabumi

Kodim 0607/Kota Sukabumi Gelar Olahraga Bersama Dengan Unsur Forkopimda dan Komponen Masyarakat.

Sukabumi

SERTIJAB DANYONIF 310/KK, BUPATI SUKABUMI MINTA SINERGITAS DAN KOLABORASI TETAP TERJAGA

Budaya

H. Moch Soleh S.Pd. MM,Pd Terpilih Secara Aklamasi Menjadi Ketua IKC Periode 2024/2029

sosial

Khitanan Massal di Kampung Ngaweng Rw.04 Desa Sukaraja Diikuti Puluhan Peserta

pemerintahan

Wali Kota Sukabumi Pantau Pemotongan Hewan Kurban di Tiga Lokasi

Sukabumi

Jelang Pemungutan Suara Pemilu 2024, Forkopimda Kota Sukabumi Kompak Olahraga Bersama