Kabar Journalist

Home / Sukabumi

Jumat, 29 November 2024 - 16:25 WIB

Pelaksanaan Bakti Sosial di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan

Kabarjournalist.com – Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan menggelar acara Bakti Sosial di Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi, Jumat, 29/11/2024.

“Kegiatan ini dilaksanakan Berdasarkan Surat Himbauan Plt Direktur Jendral Imigrasi Nomor : IMI-UM.01.01-5687 Perihal Himbauan Pelaksanaan Bakti Sosial,” jelas Humas Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi, Ahsan.

Baca Juga  Anggota Bhabinkamtibmas Cipetir Cek Lokasi Bencana Alam Longsor di Kampung Cisela

Pada pelaksanaan Bakti Sosial di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Kementerian Imigrasi dan pemasyarakatan ini diikuti oleh para Pejabat Struktural, Pegawai dan PPNPN pada Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi.

“Kegiatan dilaksanakan di lingkungan Kantor Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi dan diterima masyarakat sekitar,” pungkasnya

Baca Juga  Fokus Pengawasan Luar-Dalam, Imigrasi Resmikan Direktorat Kepatuhan Internal dan Direktorat Tempat Pemeriksaan Imigrasi

Red/HJS

Share :

Baca Juga

Jawa Barat

Menjemput Ramadhan, Lapdek Community Sukabumi Adakan Tausiah bertema “Ramadhan Bulan Penuh Cinta “

Hukum

Lapas Warungkiara Raih Peringkat 1 pada penampilan Yel-Yel Latihan Gabungan Pramuka Se- Korwil Suci Raya.

Hukum

KPK Jabar Inisiasi Pokdakan Sauyunan Jadikan “Kelompok Warga Anti Korupsi ” [POKGASI]

sosial

Aksi Humanis Polisi di Kota Sukabumi, Bantu Warga Melalui Program Kasogi

sosial

Peduli Lingkungan Hidup Kodim 0607/Kota Sukabumi Gelar Program Penanaman Pohon

Hukum

Peringati Hari Bakti Pemasyarakatan Ke-59, Lapas Warungkiara Ikuti Upacara Secara Virtual di Aula Saharjo

Bisnis

Ashady Sugiarto Seorang Pengusaha Sekaligus Ketua Apindo Kota Sukabumi Maju di Kontestasi Pileg Tahun 2024 Dapil 3

Infrastruktur

KORBAN WAFAT 46 DAN 469 RUMAH RUBUH RUSAK CIANJUR DAMPAK GEMPA CIANJUR