Kabar Journalist

Home / Sukabumi

Rabu, 12 Juni 2024 - 18:02 WIB

Pertamina dan Hiswana Migas Sukabumi Serahkan Hewan Kurban ke MUI Kota Sukabumi

Kabarjournalist.com – Menjelang Hari Raya Idul Adha 1445 yang jatuh pada hari Senin, 17 Juni 2024, Pertamina dan Hiswana Migas menyerahkah 2 ekor Sapi Qurban ke Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Sukabumi. Rabu,12/07/2024.

Ketua DPC Hiswana Migas , Eten Rustandi mengatakan bahwa penyerahan Hewan Qurban diserahkan secara simbolis ke MUI Kota Sukabumi.

Baca Juga  DETEKSI IMBAS GEMPA, KALAPAS WARUNGKIARA DAN JAJARAN LAKSANAKAN KONTROL AREA LAPAS

“Kami ke MUI untuk persiapan Qurban di Kota Sukabumi sekaligus penyerahan secara simbolis Qurban Pertamina dan Hiswana Migas,” ucap Eten kepada Kabarjournalist.com. Rabu,12/07/2024.

Dikatakannya juga bahwa Qurban tersebut merupakan bentuk partisipasi dari Pertamina dan Hiswana Migas untuk diberikan kepada masyarakat di Kota Sukabumi.

“Alhamdulillah, kami Pertamina dan Hiswana Migas ikut berpartisipasi pengadaan hewan qurban sapi ke MUI Kota Sukabumi,” ungkapnya.

Baca Juga  Ada Apa dengan KPU Kabupaten Sukabumi?

Etenpun menjelaskan, 2 ekor Sapi Qurban ini “satu untuk di Mesjid Agung dan satu lagi di Mesjid Belakang Kantor Pertamina (Mesjid Jayaniti.”

Red/HJS

 

Share :

Baca Juga

Jawa Barat

Ketum DPN Gerhana Pro Turun Gunung, Sambangi Keluarga PMI Yang Meninggal di Kuwait . Ada Apa?

Jawa Barat

2 Atlet Cabor Judo Kota Sukabumi Raih Medali Perak dan Penyumbang Mendali Pertama Kontingen Kota Sukabumi

Budaya

Polemik Pantai Sanggrawayang Cibutun Sukabumi, Polres Sukabumi Gelar Mediasi

Hukum

Lagi ! PN Bale Bandung Di Geruduk Aliansi Mahasiswa Jabar Untuk ke Empat Kalinya. Ada Apa?

sosial

Generasi Muda FKPPI Kota Sukabumi Gelar Pembubaran Panitia Pelantikan di Villa Yustik

pemerintahan

Dukung Ketahanan Pangan, Sasaran Non-Fisik TMMD ke-116 Kodim 0607/Kota Sukabumi Gandeng Dinas Pertanian Berikan Penyuluhan

Hukum

Kepala Imigrasi Kelas II Non TPI Sukabumi Lakukan Kunjungan ke Kasetukpa Lemdiklat Polri

sosial

Kapolres Sukabumi dan Ibu Ketua Bhayangkari Cabang Sukabumi Jenguk Anggota yang Sakit, Menyampaikan Dukungan dan Semangat