Kabar Journalist

Home / Jawa Barat / Nasional / pemerintahan / sosial / Sukabumi

Senin, 12 Desember 2022 - 23:44 WIB

Donor Darah INTI Kota Sukabumi Bantu Stok Darah PMI

Kabarjournalist.com – Perhimpunan Indonesia Tionghoa (INTI) Kota Sukabumi kembali menggelar kegiatan donor darah, pada hari Minggu, 11 Desember 2022, di Sekretariat INTI. Kegiatan yang ketiga kalinya dilakukan selama tahun 2022 tersebut, dihadiri pula oleh unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda).

Kepala Dinas Kesehatan Kota Sukabumi, dr. Rita Fitrianingsih, atas nama Pemerintah mengapresiasi kegiatan rutin dari INTI tersebut, karena akan menggugah kesadaran masyarakat mengenai pentingnya donor darah dan disisi lain tentunya membantu ketersediaan stok darah di Palang Merah Indonesia (PMI).

Baca Juga  Perhimpunan INTI Kota Sukabumi Gelar Donor Darah Kemerdekaan Tahun 2023

Sementara Wakil Ketua INTI, Gunawan, mengatakan bahwa kegiatan ini bisa terselenggara berkat kerja sama berbagai pihak seperti PMI, PDDI, termasuk para dokter yang juga ikut terlibat. Dari kegiatan ini diharapkan terkumpul 50 hingga 200 labu darah.

Red/Hendra Jo Sofyan

Share :

Baca Juga

Jawa Barat

ASPEPAL Lembursitu Disambangi Anggota DPRD Kabupaten Majalengka Terkait Perda LP2B

Infrastruktur

Perbaikan Jalan Jalur Lingkar Selatan Kucurkan Anggaran Sebesar 34,3 Milyar

Sukabumi

Kapolres Sukabumi Kunjungi Korban Salah Tangkap, Maruly: Saya Ingin Mendengar Langsung Dan Juga Memastikan Kondisi Korban.

Hukum

Enam Orang Penambang Liar ditetapkan Tersangka, Omzet Per Minggu Capai Ratusan Juta Rupiah 

pemerintahan

Walikota Sukabumi Dihadang Warga di Acara Pemeriksaan Kesehatan Gratis BSMI. Ada Apa? Simak Beritanya !!

Jawa Barat

Musyawarah Besar ke-X Jeepsi 4×4 Community Sukabumi Dibuka Langsung Wali Kota Sukabumi

Infrastruktur

TMMD Ke- 119 Tahun 2024 Resmi Dibuka Bupati Sukabumi !!

Politik

Relawan SOBAT ANITA Kabupaten Sukabumi Dukung Iyos Somantri Menuju Kursi Bupati Sukabumi 2025-2030