Kabar Journalist

Home / Sukabumi / TNI/POLRI

Minggu, 9 Oktober 2022 - 11:41 WIB

Anggota Bhabinkamtibmas Cipetir Cek Lokasi Bencana Alam Longsor di Kampung Cisela

Anggota Bhabinkamtibmas Polsek Kadudampit, Aipda Yusuf cek lokasi bencana alam longsor di Kampung Cisela Rt 21/04 Desa Citamiang Kecamatan Kadudampit. Bencana longsor berupa rumah bagian depan pinggir tebing yang terbawa longsor karena curah hujan tinggi.Minggu,9/10/2022.

Kapolsek Kadudampit, Iptu Awan Kurniawan, saat memebrikan informasinya kepada awak media mengatakan terkait hal tersebut.

Baca Juga  Kunjungan kerja Dandim 0607/Kota Sukabumi beserta Ketua Persit Candra Kirana Cabang XVII Dim 0607/Kota Sukabumi ke Koramil 0706/ Gunung puyuh.

“Anggota kami dari Bhabinkamtibmas Polsek Kadudampit melakukan pengecekan ke lokasi rumah warga  yang terkena bencana alam longsor yang berada di wilayah kampung Cisela , Desa Citamiang , Kecamatan Kadudampit, Kabupaten Sukabumi. Dari laporan anggota , bagian depan pinggir tebing rumah warga ini terbawa longsor, ” jelas Awan kepada awak media.

Awan menghimbau kepada warga agar selalu waspada dan tetap menjaga lingkungannya tetap bersih karena kemanan dan kenyamanan untuk lingkungan tetap terjaga.

Baca Juga  Pemkot Sukabumi Pastikan Stok Pangan Aman dan Harga Stabil Menjelang Idul Fitri 1445 Hijriyah 

Red/HJS

Share :

Baca Juga

Infrastruktur

Jembatan Gantung Wangunreja Diresmikan, Bupati Minta Dijaga Untuk Kemanfaatan Jangka Panjang

Bisnis

UMKM Naik Kelas Gelar Bimtek Penyuluhan Keamanan Pangan Dihadiri Ratusan Peserta

TNI/POLRI

Pelihara Kondusifitas di Wilayah Hukumnya, Personil Polsek Warudoyong Sampaikan Himbauan dan Informasi Kamtibmas

Ekonomi

Pemkot Sukabumi Salurkan Bantuan Bagi Warga Kecamatan Baros

Jawa Barat

Wabup -icmi Adalah Penggerak Bersinergi Dalam Percepatan Pembangunan Di Sukabumi-

Sukabumi

Dandim 0607/ Kota Sukabumi Berikan Surprise ke Kapolres

Ekonomi

Korban Gempa Warga Cieundeur dan ICA Berikan Ucapan Terima Kasih Atas Bantuan Logistik “Perkumpulan Warga Tionghoa Kota Sukabumi”

Hukum

Presiden Direktur PT. Semen Jawa Berikan Tanggapan Terkait Aksi Demo Sopir Angkot