Kabar Journalist

Home / pemerintahan / Sukabumi

Jumat, 28 Juli 2023 - 22:24 WIB

Wali Kota Sukabumi Pimpin Evaluasi RPJPD dan RKPD Semester Pertama 2023

Kabajournalist.com – Evaluasi Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) 2005-2025 dan Rencana kerja pembangunan daerah (RKPD) Kota Sukabumi Semester I Tahun 2023 digelar di Ruang Pertemuan Bappeda Kota Sukabumi, Jumat (28/7/2023).

Rapat tersebut dipimpin Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi dan dihadiri Wali Kota Sukabumi Andri Setiawan Hamami dan Sekda Kota Sukabumi Dida Sembada. Selain itu hadir pimpinan SKPD di lingkup Pemkot Sukabumi.

Baca Juga  Wali Kota Sukabumi Apresiasi Olahraga Bersama Perkuat Sinergitas di Hari Bhayangkara

” Kegiatan ini sosialisasi dan evaluasi hasil pencapaian RPJPD 2005-2025 kepada SKPD dan peringatan kepada SKPD terkait capaian RKPD semester pertama 2023,” ujar Wali Kota Sukabumi, Achmad Fahmi. Sebab pencapaian RKPD 2023 ini sangat mempengaruhi berhubungan dengan RPJPD 2005-2025

Fahmi mengatakan, ada beberapa pesan dan evaluasi intinya sampai September 2023 target RKPD tuntas. Sehingga RPPJP bisa terukur lebih valid.

Baca Juga  Replikasi Unit Saber Hoax Daerah, Kadiskominfo -penyeimbang Dan Penguatan Literasi Publik-

Misalnya penyerapan DAK harus dilaksanakan baik fisik dan non fisik termasuk bantuan gubernur. Karena terkait RKPD Provinsi Jabar harus linear.

Fahmi menyoroti pembangunan pedestrian di beberapa ruas jalan yakni ada yang sudah 90 persen dan 70 persen pengerjaanya. Kini dilakukan percepatan dan targetnya 11 Agustus 2023 harus tuntas.

Dari awalnya target akhir Juli 2023 selesai. Maka digencarkan percepatan pembangunanya.

Baca Juga  Ketua DPD KNPI Hadiri Milad Pesantren Ulul Albab ke -34

Share :

Baca Juga

Sukabumi

Cegah Kenakalan Remaja, Polres Sukabumi Kota Gelar Rapat Koordinasi Dengan Dinas dan Lembaga Pendidikan

Ekonomi

PSMTI Kota Sukabumi dan 5 Perkumpulan Tionghoa Peduli Gempa Cianjur Berikan Bantuan Warga Terdampak

pemerintahan

Launching P2RW di Taman Cikondang, Wali Kota Sukabumi Tekankan Penuntasan Kawasan Kumuh dan Rutilahu

Budaya

Baresan Olot Masyarakat Adat Jawa Barat Sematkan Gelar Sinatria Pinayungan ke Menkumham RI Saat Bagikan 35 Sertifikat KIK dan 1 IG

Jawa Barat

Kukuhkan Pengurus Lptq, Bupati Berpesan Lptq Mampu Membentuk Generasi Berjiwa Qurani

Peristiwa

Diduga Mengalami Kebocoran, Tabung Gas CNG Meledak !! Renggut 2 Korban Jiwa dan Belasan Warga Luka-luka

sosial

Peduli Lingkungan Hidup Kodim 0607/Kota Sukabumi Gelar Program Penanaman Pohon

Sukabumi

Wali Kota Sukabumi Ikuti Tablig Akbar Masjid Al-Muttaqin di Lapang Renyah Kadulawang