Kabar Journalist

Home / Kriminal / Nasional / Sukabumi / TNI/POLRI

Minggu, 9 Oktober 2022 - 17:34 WIB

Ketua DPC Peradi Cibadak Akan Tetap Profesional “Bisa datang kepada kami walaupun Pro Bono”

Ketua Dewan Pimpinan Nasional Perhimpunan Advokat Indonesia (DPN Peradi) meminta Advokat DPC Peradi Cibadak Profesional meski Pro Bono alias tanpa biaya.

Hal ini disampaikannya saat memberikan sambutan dalam pelantikan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Cibadak yang diselenggarakan di Hotel Pangrango, Salabintana, Kabupaten Sukabumi, Sabtu (08/20/2022).

Menurut Prof Otto Hasibuan , keberadaan Peradi sangat dibutuhkan masyarakat dalam keberadaannya memperjuangkan keadilan.

Baca Juga  Dukung Calon Presiden dan Wakil Presiden Nomor Urut 2, Berbagai Elemen Masyarakat Berdeklarasi " Satu Putaran "

Acara Pelantikan yang dimulai pukul 18.30 WIB tersebut dihadiri langsung oleh Bupati Sukabumi, Drs.Marwan Hamami, MM dan ratusan tamu undangan dari unsur Forkopimda, Kepolisian, TNI, Media Massa dan LSM serta stakeholder lain.

Mewakili sambutan dari Bupati Sukabumi, Kabag Hukum Setda Pemkab Sukabumi Boyke Martadinata, S.STP., SH.,MH mengapresiasi pelantikan DPC Peradi Cibadak dan berharap dapat meningkatnya sinergitas antara pemerintah dan Peradi.

Baca Juga  Kecamatan Cisaat Kabupaten Sukabumi Berikan Layanan Cepat Kepada Warganya, Tidak Bertele-tele.

Sementara itu, Ketua DPC Peradi terlantik, Ferdy Ferdian, SH, MH dalam sambutannya menyatakan tekad untuk membela kepentingan masyarakat melalui kuasa hukum keadilan.

“Kami akan senantiasa profesional sesuai amanat profesi. Untuk masyarakat yang berhadapan dengan hukum dan tidak mempunyai biaya bisa datang ke kami. Ada khusus bagi masyarakat yang tidak mampu, kami memberlakukan gratis tanpa biaya atau dalam istilah hukumnya Pro Bono,” pungkas Ferdy.

Baca Juga  Sambut Milad Ke- XXV Persatuan Purnawirawan Polri Cabang Sukabumi Kota Bekerjasama B2L, Adakan Lomba Sepeda Santai

Terpantau, acara berjalan lancar dengan iringan kesenian “Lengser” khas sunda mengawali penjemputan Bupati Sukabumi menuju tempat pelantikan.

Share :

Baca Juga

Kriminal

Polres Sukabumi Bekuk 2 Pelaku Pencuri Baterai Tower dan Buru 3 Pelaku Lainnya

TNI/POLRI

Kodim 0607 Kota Sukabumi Laksanakan Pra TMMD ke 116.

Sukabumi

Sambut HUT KCK ke-78, Persit cab XVII Kodim 0607/KS Gelar Bakti Kesehatan

Jawa Barat

Ketua DPR RI ” Diharapkan adanya kepedulian Kepala Daerah untuk menuntaskan Stunting”

pemerintahan

Kolaborasi Dengan Seluruh Elemen Masyarakat, Kapolres Sukabumi Sambangi Poskab Sapujagat.

TNI/POLRI

Puncak Acara Milad ke XXV, PP Polri Cabang Sukabumi Kota Gelar Syukuran di Sapa Cafe

Sukabumi

Peringati Hari Pahlawan, Kalapas Pimpin Upacara di Lapas Warungkiara

TNI/POLRI

Belasan Unit Sepeda Motor di Sukabumi Terjaring KRYD Polisi