Kabar Journalist

Home / Bisnis / Ekonomi / Industri / Jawa Barat / Nasional / Pendidikan / sosial / Sukabumi / umkm / Wisata

Minggu, 20 November 2022 - 23:58 WIB

Pusat Kedai Baru “Sate Maranggi Hj.Nani” di Jalur Lingkar Selatan Lebih Strategis. Yuk , Berkunjung !!

Usaha Kuliner Sate Maranggi Hj.Nani saat ini membuka Kedai barunya ke lokasi yang terlihat lebih strategis di Jalan Lingkar Selatan No.21 Desa Babakan Kecamatan Cisaat Sukabumi.

Terlihat tempat usaha yang barunya ini nampak lebih luas serta nyaman bagi warga yang akan berkunjung untuk menikmati sajian kuliner Sate Maranggi Hj.Nani.

Manager Sate Maranggi , Dear Zarrin Arham Muhammad alias Om Jhon yang merupakan pengelola usaha Sate Maranggi telah mempunyai pegawai sebanyak puluhan orang hingga saat ini.

Baca Juga  Terdakwa Mantan Ketua DPRD Jabar dan Istri Dituntut 12 Tahun Penjara. JPU Minta Aset Korban Dikembalikan !

“Alhamdulillah, dengan Usaha Sate Maranggi Hj.Nani ini sudah mempunyai pegawai sebanyak 20 orang hingga saat ini,” ujar Om Jhon kepada Kabarjournalist.com di Kedai barunya. Minggu,20/11/2022.

Om Jhon yang mempunyai keinginan kuat untuk menggeluti di bidang usaha milik keluarganya ini mengharapkan lebih berkembang sehingga berpeluang untuk membuka lowongan pekerjaan bagi warga di wilayah Sukabumi.

“Pertama buka usaha ini pada tahun 2018 dan masih kuliah pada waktu itu, saya memberanikan diri untuk usaha sate ini karena mungkin sebagai Mahasiswa kita berpikir bahwa kita tidak mempunyai pekerjaan. Dimana Mahasiswa itu kita hanya bisa belajar, sekolah ,fokus dibidangnya sendiri,menuntut ilmu namun disisi lain saya ngga bisa seperti itu,” ungkapnya.

Baca Juga  Edarkan Sabu, Tiga Warga Sukabumi Dibekuk Polisi

Menurutnya, Ia lebih berkeinginan untuk bergerak dan lebih aktif untuk mencapai satu kemandirian dirinya sendiri dengan mencoba untuk menjalani usaha yang dirintisnya hingga saat ini.

Selanjutnya, Om Jhon pun menerangkan terkait dibukanya Kedai baru di lokasi yang cukup strategis ini kepada Kabarjournalist.com

“Selain akses yang dekat ke kota, tidak jauh dari Kota ,di Jalur Lingkar Selatan ini merupakan jalur wisata, orang-orang kan lewat jalur sini sehingga lebih mudah orang untuk mampir untuk menikmati Sate Maranggi Hj. Nani ,” ulasnya.

Baca Juga  PSMTI Sukabumi Hadiri Sosialisasi Empat Pilar MPR RI bersama Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia

Red/Hendra Jo Sofyan

Share :

Baca Juga

pemerintahan

BPBD Cepat Tanggap Bantu Tangani Kebakaran 6 Rumah di Tonjong. Gunakan Alat Seadanya !

Nasional

Opening Ceremoni UMKM Naik Kelas Kota Sukabumi Dibuka Secara Resmi Penjabat Walikota Sukabumi

Jawa Barat

Bawah Kendali Operasi (BKO) Bantuan Pengamanan Pegawai Lapas Warungkiara Ke Lapas Cianjur

Jawa Barat

Seorang Oknum Anggota Polres Sukabumi Kota Diperiksa Propam Polda Jabar Diduga Aniaya Seorang Wanita. Ini Kata Kapolres Sukabumi Kota!

Sukabumi

Masa Jabatan Pj. Gubernur Sultra Diperpanjang, Andap, “Terima Kasih atas Kepercayaan, Ini adalah Amanah Dan Tanggung Jawab Besar”

Sukabumi

Selamat ! AKBP (Purn)Dr. Gatot Satrio Utomo,SH.,MH, Dikukuhkan Menjadi Ketua PP Polri Kota Sukabumi Periode 2024-2029

Hukum

JELANG AKHIR TAHUN LAPAS WARUNGKIARA “BERSIH-BERSIH KAMAR HUNIAN”

sosial

Sambut Bulan Puasa 1444 H & HUT Kopassus ke-71, Kopassus Berbagi Takjil