Kabar Journalist

Home / Jawa Barat / Nasional / pemerintahan / Pendidikan / Peristiwa / sosial / Sukabumi / TNI/POLRI

Senin, 28 November 2022 - 18:00 WIB

Polwan Setukpa Berikan Bantuan Kepada Korban Gempa Cianjur

Kabarjourrnalist.com – Cianjur – Gempa bumi yang terjadi di wilayah Kabupaten Cianjur Jawa Barat pada Senin (21/11/2022) yang lalu telah menggugah rasa empati dari berbagai kalangan untuk bahu membahu memberikan bantuan kepada warga sekitar yang menjadi korban.

Tak terkecuali Korps Polisi Wanita (Polwan) Sekolah Pembentukan Perwira (Setukpa) Lemdiklat Polri, ikut memberikan bantuan kepada korban bencana gempa bumi Cianjur Jawa Barat, pada Sabtu (26/11/2022) lalu.

Baca Juga  Polsek Parakansalak Polres Sukabumi Sweeping Miras, Hasilnya Puluhan Botol Miras Disita

Bakti sosial (Baksos) pemberian bantuan ini dilakukan di posko posko pengungsian dengan menyalurkan bantuan berupa bahan pangan kebutuhan pokok, pakaian layak pakai, selimut, kasur lipat, perlengkapan bayi serta obat obatan.

 

Selain membagikan bahan bahan kebutuhan pokok para pengungsi, para Polwan Setukpa ini juga membantu kegiatan palayanan dapur umum dan trauma healing di tenda tenda pengungsi.

Baca Juga  Komunitas Motor Salurkan Bantuan LogistikĀ  ke Pelosok Lokasi Bencana Gempa Cianjur

Dalam kegiatan Baksos kali ini, Korps Polwan Setukpa juga menyalurkan titipan bantuan dari alumni Sekolah Inspektur Polisi (SIP) angkatan 50 Wira Satya Adipradana untuk para korban bencana gempa di Cianjur Jawa Barat.

Share :

Baca Juga

Nasional

Resimen Rahesa Aditya Diandra Ikuti Bintra Lemdik dan Penyambutan Sebagai Warga Kota Sukabumi

TNI/POLRI

Perkuat Silaturahmi, Polisi dan ASN di Sukabumi Kompak SARUNGAN

Hukum

Nyamar Jadi Konsumen, Polisi di Sukabumi Amankan Ratusan Botol Mihol Berbagai Merk

Sukabumi

Polisi Katakan Kaca Berlubang di Kantor Pengadilan Negeri Cibadak Bukan Dikarenakan Peluru

TNI/POLRI

Peringati HUT Ke-71, Kopassus Gelar Wayang Golek “Lakon Jabang Tutuka” Di Pusdiklatpassus

Bisnis

Pendamping UMKM Naik Kelas Kota Sukabumi, Berikan Materi Management Usaha dan Keuangan

Nasional

Director General of Immigration : Foreign Arrivals Increased by 7.2% in the Period January to June 2024

Bisnis

Grand Opening Kedai “AI-CHA” Ice Cream and Tea Pelabuhan Ratu. Pemilik, Sediakan Promo “Beli Minum, Gratis Ice Cream”. Jangan Lewatkan !!